Pilgub Jateng

Gus Yasin antara Pesantren dan NU, Faktor Kunci Kemenangan

Oleh: Nazlal Firdaus Kurniawan, Peneliti Alfa Institute SUARAMUDA –Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Tengah nomor urut 02, Luthfi-Yasin, sukses merebut hati rakyat pada Pilgub Jateng berkat sosok Taj Yasin Maimoen atau lebih dikenal dengan panggilan Gus Yasin. Putra ulama besar Mbah KH Maimoen Zubair ini menjadi magnet elektoral dengan daya tarik religiusitas, kesederhanaan, […]

Hasil Resmi Pilkada Kendal dan Pilgub Jateng 2024 Ditetapkan: Tingkat Partisipasi Meningkat Signifikan

Kendal, SUARAMUDA –Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kendal secara resmi menetapkan hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah serta Bupati dan Wakil Bupati Kendal 2024 melalui rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara tingkat kabupaten di Aula KPU Kendal, Selasa (3/12/2024). Ketua KPU Kendal, Khasanudin, menyatakan bahwa proses Pilkada tahun ini berlangsung lancar dan aman tanpa […]

Masyarakat Tionghoa Bersyukur Atas Kemenangan Luthfi-Yasin di Pilgub Jateng

SUARAMUDA, KOTA SEMARANG –Kemenangan pasangan Ahmad Luthfi dan Gus Yasin (Luthfi-Yasin) dalam Pemilihan Gubernur Jawa Tengah 2024 disambut syukur oleh berbagai kalangan, termasuk masyarakat Tionghoa. Ketua Harian Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI) Jawa Tengah, Reynald Gouw, menilai kemenangan ini tidak lepas dari strategi politik yang matang dan dukungan masyarakat Jawa Tengah, termasuk para tokoh nasional. “Kami, […]

Tim Hukum Ahmad Luthfi-Taj Yasin Siap Ladeni Jika Ada Gugatan di MK

Semarang, SUARAMUDA –Tim Hukum dan Advokasi Paslon Ahmad Luthfi-Taj Yasin menyatakan sudah siap jika ada pihak yang merasa dirugikan dan melayangkan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terkait hasil Pilgub Jateng 2024. Dengan catatan, paslon nomor urut 02 menjadi salah satu pihak terkait dalam gugatan yang diajukan tersebut. Sekretaris Bidang Advokasi Hukum Tim Pemenangan Luthfi-Yasin, Moh […]

Gus Yusuf: PKB Salah Satu Parpol Penyumbang Suara Terbanyak Luthfi-Yasin

Magelang, SUARAMUDA –Dari 15 parpol koalisi jumbo pendukung paslon 2 (Luthfi-Yasin) sebagai cagub-cawagub Jateng, adalah Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Partai dari warga Nahdlatul Ulama (NU) itu menyumbang suara terbesar diantara parpol pendukung lainya. “Kami, PKB, sebagai salah satu partai pendukung Pak Luthfi dan Gus Yasin, adalah salah satu partai dengan dukungan terbesar diantara partai lain […]

Gus Yasin: Matur Nuwun Kagem Poro Kyai, Bu Nyai, dan Pesantren

Semarang, SUARAMUDA –Calon Wakil Gubernur Jawa Tengah nomor urut 2, Taj Yasin Maimoen (Gus Yasin), menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada berbagai elemen masyarakat, khususnya Kyai, Bu Nyai, dan pesantren, atas dukungan luar biasa dalam Pilgub Jateng 2024.Berdasarkan hasil quick count, pasangan calon Luthfi-Yasin unggul dalam pemilihan yang digelar pada Rabu, 27/11/2024. Gus Yasin […]

Mampukah Banteng Menjaga Kandangnya di Jawa Tengah?

SUARAMUDA, KOTA SEMARANG – Tepat pukul 09.10 wib pagi ini, seorang Kawan Muda menulis pesan elektronik via WhatsApp kepada saya. “Mampukah banteng menjaga kandangnya”? Demikian, pertanyaan pembukanya. Well! Nampaknya terlalu dini, melayangkan pertanyaan itu di waktu masih pagi. Sebab saya yakin belum ada separuh masyarakat Jawa Tengah menggunakan hak pilihnya, datang ke Tempat Pemungutan Suara […]

Demokrasi, NU dan Tantangan Netralitas dalam Pilgub Jateng 2024

Oleh: Nazlal Firdaus Kurniawan *) SUARAMUDA, KOTA SEMARANG — Pemilihan umum sebagai inti dari demokrasi, merupakan sebuah proses yang menentukan arah pemerintahan dengan melibatkan partisipasi langsung warga negara. Di tingkat lokal, seperti pemilihan kepala daerah (Pilkada), nilai demokrasi diuji pada kemampuan masyarakat untuk memilih pemimpin secara bebas, jujur, dan terbuka. Tanpa itu, demokrasi hanya menjadi […]

Dihadiri Ketua Umum Pusat, Kepengurusan Baru Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (AIPI) Cabang Semarang Resmi Dilantik

SUARAMUDA, KOTA SEMARANG – Kepengurusan baru Asosiasi Ilmu Politik Indonesia (AIPI) Cabang Semarang belum lama ini secara resmi telah dilantik. Pelantikan itu berlangsung meriah di Grasia Hotel, Jalan S Parman, Semarang, Sabtu (23/11/2024) malam lalu. Setelah panitia yang diwakili Dr. Ali Martin membacakan nama-nama pengurus untuk kemudian maju ke mimbar, lebih kurang dari 80 orang […]

KPU Jateng Gelar Doa Bersama Jelang Pilkada, Ajak Masyarakat Jaga Kedamaian dan Ketenangan

Semarang, SUARAMUDA –Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah menggelar acara doa bersama menjelang pemungutan suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah. Acara ini dilangsungkan di halaman gedung KPU Jateng pada Minggu, 24/11/2024. Ketua KPU Jateng, Handi Tri Ujiono, mengajak seluruh elemen, baik kontestan, tim sukses, maupun masyarakat, untuk siap menerima hasil pemilihan dengan lapang […]

More posts
Promo