100 Hari Prabowo-Gibran

Indonesia Gelap: Refleksi Kegagalan 100 Hari Kabinet Prabowo-Gibran

Oleh: Andri Rahman*) SUARAMUDA, SEMARANG – Seratus hari pertama pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka telah berlalu, meninggalkan jejak evaluasi yang mengkhawatirkan. Alih-alih membawa perubahan positif, berbagai kebijakan yang diambil justru menimbulkan polemik dan dianggap kontraproduktif terhadap kesejahteraan rakyat. Salah satu sorotan utama adalah upaya efisiensi anggaran yang digadang-gadang pemerintah. Alih-alih […]

Demo 100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran Pecah! Ada di Jakarta, Bogor Hingga Semarang!

SUARAMUDA, SEMARANG — Mahasiswa BEM Banten Raya menggelar aksi demonstrasi 100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran di kawasan Patung Kuda, Monas, Jakarta, 30 Januari 2025. Dalam aksinya mahasiswa menuntut evaluasi program makan bergizi gratis, hentikan deforestasi, reformasi agraria dan pengungkapan kasus HAM berat. (Tempo, 31/1/2025). Dengan isu yang sama, ratusan mahasiswa dari beberapa kampus di Bogor juga […]

Promo