Syarif Hidayatullah

Apel Pagi, Syarif Hidayatullah Bagikan Kisahnya Saat Meraih Juara PAI Award 2024

SUARAMUDA – Penyuluh Agama Islam (PAI) Kemenag Kota Semarang, sekaligus peraih Juara Terbaik dalam PAI Award 2024 kategori Penguatan Moderasi Beragama, Syarif Hidayatullah, memberikan apresiasi dan motivasi kepada ASN di halaman Kantor Kementerian Agama Kota Semarang, Senin (2/9/2024) kemarin. “Alhamdulillah, kami sangat berterima kasih atas doa dan dukungan Bapak Kepala Kemenag, para Kasi dan Gara, […]

Promo
Promo

Di Gereja Kristen Jawa Ngaliyan, FKUB Kecamatan Ngaliyan Gelar Dialog Sikapi Pilkada 2024

SUARAMUDA – FKUB Kecamatan Ngaliyan sukses menggelar dialog interaktif antarumat beragama bertempat di Gereja Kristen Jawa (GKJ) Ngaliyan, Kamis (27/6/2024). Dialog dengan tema “Dialog Interaktif Antar Umat Beragama dalam Mensikapi Pilkada Tahun 2024” itu berlangsung sejak pukul 12.30 wib. Selain tokoh agama di wilayah Ngaliyan, Camat Ngaliyan Moeljanto, SEM, kp., MM.serta perwakilan dari Koramil Ngaliyan […]

Bikin Bangga, Penyuluh pada Kemenag Kota Semarang Syarif Hidayatullah Lolos Nominasi Ajang PAI Award 2024

SUARAMUDA – Direktur Penerangan Agama Islam Kemenag RI, Ahmad Jayadi mengatakan, penyuluh agama Islam pada Kantor Kementerian Agama Kota Semarang, Syarif Hidayatullah, lolos sebagai nominator dalam ajang PAI Award tingkat Nasional Tahun 2024. “Setelah dinyatakan lolos tahap I mewakili Jawa Tengah, yang bersangkutan akhirnya dinyatakan masuk sebagai nominator kategori penguatan moderasi beragama, “kata Jayadi, Selasa […]

Usai Ikuti FGD SETARA Institute, Begini Respon Sekretaris FKUB Kota Semarang Syarif Hidayatullah

SUARAMUDA – Sekretaris FKUB Kota Semarang, Syarif Hidayatullah mengatakan bahwa pemetaan sangat penting untuk menggali kebutuhan masyarakat agar dapat terpenuhi dan terakomodir oleh regulasi RAD-PE. “Pemenuhan kebutuhan berbasis kearifan lokal ini diharapkan dapat menjangkau daerah guna memangkas perilaku intoleransi, “ujar Syarif, usai mengikuti Focus Group Discussion (FGD) yang digelar SETARA Institute di Hotel Santika Premier […]