Konsisten Sejak Kecil, Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Semarang Temukan Jalan Prestasi di Panahan

SUARAMUDA.NET, SEMARANG — Perjalanan Lintang Ayoedya Koesworo, mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Semarang (USM), di dunia panahan menunjukkan bahwa konsistensi sejak dini bisa membawa seseorang pada berbagai pencapaian. Ketertarikan yang ia bangun sejak sekolah dasar terus berkembang hingga membawanya meraih prestasi di tingkat daerah maupun nasional. Lintang pertama kali mengenal olahraga panahan saat duduk di kelas […]