Bangun SDM Unggul, KNPI Sukoharjo Dorong Pemuda Siap Kerja Lewat Seminar Inspiratif
SUARAMUDA.NET., SUKOHARJO – DPD KNPI Kabupaten Sukoharjo melalui Bidang Tenaga Kerja menyelenggarakan Seminar Ketenagakerjaan bertajuk “Transformasi Pemuda Sukoharjo Menuju SDM Unggul dan Berdaya Saing” pada Sabtu malam (26/7/2025). Kegiatan yang digelar di aula Wijaya Kusuma, Kantor Kecamatan Kartasura ini, menghadirkan dua narasumber kompeten dan diikuti oleh 50 peserta muda dari berbagai latar belakang: mahasiswa tingkat […]