Terbaru! Rusia Buka Peluang Pelajari Bahasa Rusia Bagi Personil TNI

SUARAMUDA, JAKARTA — Perwakilan Kedutaan Besar Rusia dan Rumah Rusia di Jakarta belum lama ini melakukan kunjungan penting ke Pusat Pendidikan Bahasa Kementerian Pertahanan RI. Pertemuan ini menandai babak baru dalam kerja sama bilateral—peluncuran program khusus pembelajaran Bahasa Rusia bagi personel militer Indonesia. Pentingnya penguasaan Bahasa Rusia bagi Indonesia mencakup berbagai aspek strategis. Dalam konteks […]