China, Iran, dan Rusia Latihan Perang Bareng: Dunia Sedang Tak Baik-baik Saja?

SUARAMUDA, SEMARANG – Pada hari Selasa (11/3) lalu, China, Iran, dan Rusia menggelar latihan angkatan laut gabungan di Timur Tengah. Dilansir dari VOA Indonesia, latihan itu sebagai upaya unjuk kekuatan di kawasan yang masih gelisah atas program nuklir Teheran yang berkembang pesat dan di saat pemberontak Houthi Yaman mengancam akan melakukan serangan baru terhadap kapal-kapal […]