Gubernur Ahmad Luthfi Cek Pelaksanaan Speling di Cilacap, Warga Antusias Periksa Kesehatan Gratis
Cilacap, SUARAMUDA – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meninjau pelaksanaan layanan kesehatan dan dokter spesialis keliling (Speling) “Sehat Bareng Luthfi Yasin” di Kantor Kelurahan Cilacap, Kacamatan Cilacap Selatan, Kabupaten Cilacap, Kamis, 13/3/2025. “Hari ini jatahnya ke kabupaten yang kelima. Di mana tetap program kita bagaimana kita di tengah-tengah masyarakat yang kita kedepankan adalah memberikan layanan […]