Kabupaten Toba

Presiden Prabowo Lantik Bupati Toba dan Wakil di Istana Negara, Ketua KPI Dukung Pemkab Majukan Sektor Ekonomi dan Pariwisata

SUARAMUDA, JAKARTA — Presiden Prabowo Subianto, resmi melantik Bupati Toba, Effendi S. P. Napitupulu, dan Wakil Bupati Toba, Audi Murphy Sitorus, di Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Kamis (20/2/2025). Pelantikan ini menjadi momen bersejarah karena dilakukan secara serentak bersama 961 kepala daerah lainnya. Bupati Toba, Effendi S. P. Napitupulu, menyampaikan rasa syukur atas pelantikan ini dan […]

Promo
Promo

Raih ‘Sahabat Pers Award’, Pjs Bupati Toba: Pers Mitra Pemerintah dalam Membangun Kabupaten Toba

SUARAMUDA, MEDAN – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan, menerima penghargaan bergengsi “Sahabat Pers Award 2024” dari Serikat Perusahaan Pers (SPS) dalam acara Night Awarding di Hotel Grand Mercure, Jalan Perintis Kemerdekaan, Medan, Kamis (14/11/2024). Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas komitmen Dr. Agustinus dalam membangun hubungan erat antara pemerintah dan pers […]

Pjs Bupati Toba Dr. Agustinus Panjaitan Ingatkan Masyarakat Jadi Pemilih Cerdas

SUARAMUDA, BALIGE — Menjelang Pilkada serentak 23 November 2024, Pj Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan, mendorong masyarakat Kabupaten Toba untuk menjadi pemilih yang cerdas dan aktif berpartisipasi dalam proses pemilu. Agustinus menjelaskan, sejak dilantik pada 23 September lalu sebagai Pjs Bupati Toba, ia bersama unsur Forkopimda dan seluruh Jajaran OPD Pemkab Toba serta KPU dan […]

Tekan Lakalantas di Titik Rawan Jangga Dolok, Pemkab Toba Bersama Instansi Terkait Bahas Solusinya

SUARAMUDA, TOBA – Tingginya angka kecelakaan lalu lintas (lakalantas) di ruas jalan Jangga Dolok, Kecamatan Lumbanjulu, Kabupaten Toba, menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten Toba. Dalam upaya mencari solusi konkret untuk kecelakaan di titik rawan tersebut, Pemkab Toba bersama instansi terkait menggelar rapat di Kantor Bupati Toba, pada Rabu (23/10/2024). Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari […]

Pjs Bupati Toba Dorong Sinergi Instansi untuk Tingkatkan Indeks Pembangunan Statistik

SUARAMUDA, TOBA – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan, menekankan pentingnya sinergi antarinstansi untuk meningkatkan Indeks Pembangunan Statistik (IPS) di Kabupaten Toba. Ia menyampaikan bahwa statistik sektoral berperan penting dalam penyusunan kebijakan pembangunan daerah yang tepat sasaran. Demikian disampaikannya dalam sambutannya pada acara Penyelenggaraan Statistik Sektoral dan Pembangunan Zona Integritas di Lingkungan Badan […]

Peluncuran ‘Huta Pengawasan Partisipatif’, Pjs Bupati Toba Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai dan Berkualitas

SUARAMUDA, TOBA – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berperan aktif dalam menyukseskan Pilkada yang damai, aman, dan berkualitas. Ajakan ini disampaikan dalam peluncuran program “Huta Pengawasan Partisipatif” yang digelar di Desa Sibuntuon, Kecamatan Uluan, pada Senin (14/10/2024). Dalam sambutannya, Agustinus menekankan pentingnya penerimaan hasil Pilkada, baik menang […]

FKUB Kabupaten Toba Diminta Dorong Partisipasi Masyarakat Aktif dalam Pilkada 2024

SUARAMUDA, KAB TOBA — Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Dr. Agustinus Panjaitan, mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Toba untuk berperan aktif dengan mengajak masyarakat berpartisipasi pada Pilkada yang akan digelar 27 November 2024. Hal ini disampaikan Agustinus saat menerima audiensi dari FKUB di Kantor Bupati Toba, Sabtu (12/10/2024). Dalam pertemuan tersebut, Agustinus menekankan […]

Pjs Bupati Toba Dukung Tim Pesparawi Toba untuk Berlaga di Ajang Nasional 2025

SUARAMUDA, KAB. TOBA – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Agustinus Panjaitan, menerima audiensi dari Lembaga Pengembangan Pesparawi Daerah (LPPD) Kabupaten Toba pada Sabtu (5/10/2024) di ruang kerjanya. Kunjungan tersebut bertujuan untuk meminta dukungan moril dan finansial bagi tim Pesparawi Toba yang akan mengikuti ajang Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) Nasional 2025 di Manokwari, Papua Barat. […]

Ajak Forkopimda Bersama-sama Sukseskan Pilkada Toba, Agustinus Panjaitan: ASN Jaga Netralitas!

SUARAMUDA, TOBA – Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Agustinus Panjaitan, mengajak seluruh elemen Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Toba untuk bekerja sama dalam menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024. Dalam rapat koordinasi di Rumah Dinas Bupati Toba, Kamis (26/9/2024), Agustinus juga menegaskan pentingnya Aparatur Sipil Negara (ASN) menjaga netralitas sepanjang proses Pilkada. “Kita […]