Mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur Turun ke Kelurahan Pacar Kembang, Dorong Transformasi Digital UMKM Lokal
SUARAMUDA.NET, SURABAYA — Sebanyak 4.226 mahasiswa Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPNVJT) resmi diberangkatkan untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kota Surabaya. Kegiatan ini berlangsung selama satu bulan penuh, mulai 1 hingga 31 Juli 2025, dengan menyasar 139 kelurahan di 28 kecamatan. Salah satu lokasi penempatan adalah Kelurahan Pacar Kembang, Kecamatan Tambaksari, Surabaya. […]