Hukum di Indonesia

Menengok Kembali Kasus Nenek Asyani dari Perspektif Pancasila

SUARAMUDA, SEMARANG — Pendidikan Pancasila memiliki peran yang sangat penting dalam menghadapi berbagai permasalahan di Indonesia, terutama dalam mewujudkan keadilan. Sebagai dasar negara, Pancasila mengandung nilai-nilai fundamental yang mencerminkan keadilan sosial, kesejahteraan, serta persatuan bangsa. Namun, dalam realitasnya, keadilan masih menjadi persoalan yang terus diperjuangkan, baik dalam aspek hukum, ekonomi, politik, maupun sosial. Oleh karena […]

Promo
Promo

Keadilan yang Terluka: Ketika Hukum Hanya Menggigit Rakyat Kecil

SUARAMUDA, SEMARANG — Hukum yang merupakan pondasi utama dalam penegakan keadilan, seharusnya berdiri kokoh tanpa diskriminasi. Namun fenomena “hukum tumpul ke atas, tajam ke bawah” menjadi suatu kenyataan yang sering kita saksikan di masyarakat. Istilah ini mencerminkan ketidakadilan dalam penerapan hukum, di mana hukum cenderung diterapkan secara ketat kepada kelompok yang kurang beruntung atau masyarakat […]