Dengan Semangat dan Keteguhan Seluruh Peserta, Pjs Bupati Toba Pimpin Upacara Peringati Hari Kesaktian Pancasila

SUARAMUDA, KAB. TOBA — Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Toba, Agustinus Panjaitan, memimpin upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan DI Pandjaitan, Balige, Kabupaten Toba, pada Selasa (1/10/2024). Upacara tersebut berlangsung dramatis, dengan gerimis yang turun sejak pagi dan semakin menderas. Namun, semangat dan keteguhan para peserta tetap terjaga. Ratusan peserta yang hadir, termasuk seluruh anggota […]