SMK Negeri 10 Semarang Ciptakan Aplikasi “Kecerdasan Majemuk”, Bikin Belajar Makin Personal!

SUARAMUDA.NET, SEMARANG — Dunia pendidikan makin seru! SMK Negeri 10 Semarang baru aja meluncurkan gebrakan baru: aplikasi “Kecerdasan Majemuk”. Ide ini muncul setelah sekolah mengadakan In House Training (IHT) bertema Multiple Intelligences pada 11 November 2025 lalu. Yang bikin keren, aplikasi ini dibuat langsung oleh para siswa dari ekstrakurikuler Sains, di bawah bimbingan Hikmah Nurul […]