Fakultas Bahasa dan Seni

Cerpen: Polisi Kebenaran

Oleh : Wulan Dian Sari Br Siahaan *) SUARAMUDA, SEMARANG — Hari ini Roni sangat bahagia. Ia mendapat hadiah baju polisi di ulang tahunnya yang ke-6 tahun. “Aku Roni, seorang Polisi Kebenaran! Dan di masa depan aku akan membasmi kejahatan!” ucapnya penuh semangat. Dia sangat bangga dengan baju polisi yang dia pakai. Tiba-tiba, dia melihat […]

Cerpen: Kura-Kura dan Monyet

Oleh : Alvi Syahri Ramadani ) SUARAMUDA, SEMARANG — Di sebuah hutan yang rindang, hiduplah banyak hewan dengan sifat yang berbeda-beda. Di antara mereka, terdapat seekor monyet bernama Miko dan seekor kura-kura bernama Kaka. Miko dikenal sebagai hewan yang cepat marah, tidak sabar, dan seringkali sombong. Sementara itu, Kaka adalah hewan yang sabar, ikhlas, dan […]

Puisi: Keluargaku Sayang

SUARAMUDA, SEMARANG — Berikut karya puisi mahasiswa pengambil Mata kuliah Inovasi Pengajaran Sastra Anak Berbasis Literasi Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan, bimbingan dosen Yuliana Sari, M.Pd. Keluargaku Sayang Ayah bagai pohon yang kokoh berdiri Menjaga kami setiap hari Ibu seperti mentari pagi Menyinari hati dengan kasih abadi […]

Puisi: Sahabatku

SUARAMUDA, SEMARANG — Berikut karya puisi mahasiswa pengambil Mata kuliah Inovasi Pengajaran Sastra Anak Berbasis Literasi Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Medan, bimbingan dosen Yuliana Sari, M.Pd. Sahabatku Dia adalah sahabatku Sahabat yangkucinta Rupanya menawan Suaranya merdu Dia adalah sahabatku Dia sangat baik Suka menolong Dan pandai bergaul […]

Promo