Terima Bihkku Thudong, Gubernur Jateng: Ini Bentuk Keragaman dan Toleransi Umat Beragama

SUARAMUDA, SEMARANG – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi dan Wakil Gubenur Taj Yasin Maimoen belum lama ini menyambut rombongan Bhikkhu Thudong di Kantor Gubernur Jawa Tengah, Rabu, 7 Mei 2025. “Hari ini saya atas nama Gubernur Jawa Tengah dan seluruh masyarakat Jawa Tengah mengucapkan selamat datang kepada rombongan Bhikkhu dari Thailand,” kata Luthfi, dihadapan 38 […]