Ternyata Wali Kota Semarang Serius, Agustin Bakal Segera Cairkan Bantuan Rp 25 Juta/ RT
SUARAMUDA, SEMARANG – Dalam acara buka puasa bersama di halaman Kantor Kecamatan Gunungpati, Senin (10/3/2025) lalu, Wali Kota Semarang Agustina Wilujeng memastikan segera merealisasikan bantuan operasional Rp 25 juta per tahun untuk setiap rukun tetangga (RT) . Wali Kota Agustin mengatakan, dalam rapat Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) pihaknya telah membahas perubahan anggaran agar selaras […]