Curi Perhatian Dunia, Startup Indonesia Sukses Raih 9 Penghargaan di ASEAN Digital Awards 2025

SUARAMUDA, SEMARANG – Perusahaan rintisan atau startup asal Indonesia kembali mencuri perhatian internasional dengan meraih kesuksesan besar di ASEAN Digital Awards 2025, yang diselenggarakan di Bangkok, Thailand. Dari 18 penghargaan yang diperebutkan, Indonesia berhasil menyabet 9 penghargaan, termasuk 4 medali emas, 3 perak, dan 2 perunggu. Sebagian besar peraih penghargaan merupakan startup mitra Kementerian Komunikasi […]